Daerah  

Lubuk Selasih dan RSUD Arosuka Kebanjiran, Air Masuk ke IGD dan ICU

Petugas bersih-bersih setelah air masuk ke rumah sakit.
Petugas bersih-bersih setelah air masuk ke rumah sakit.

SOLOK-Kawasan Lubuk Selasih dan Arosuka, Kecamatan Gunung Talang, Kabupaten Solok, Jumat (4/10/202) banjir. Air meluap dari sungai akibat tinggintya curah hujan.

Banjir terjadi di Kelok Batuang karena luapan air sungai. Banjir menggenangi area pertanian milik masyarakat.

Menerima laporan adanya banjir, Kalaksa BPBD Kabupaten Solok, Irwan Effendi memerintah Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk menuju lokasi.

Kalaksa BPBD Kabupaten Solok melalui Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan, Nopelius meninjau kondisi RSUD Arosuka yang tergenang air akibat luapan irigasi bandar Koto Gaek.

Baca Juga  Kalau Hujan Lebat, Sejumlah Rumah Tergenang di Tanah Garam, Ini Perintah Wakil Wali Kota Solok

Bandar Koto Gaek melintasi komplek RSUD Arosuk. Air masuk ke IGD, poliklinik dan radiologi. (*)

Baca berita lainnya di Google News




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *